Implementasi Nilai-Nilai Karakter di TK Idhata Latugho Kecamatan Lawa Kabupaten Muna Barat
DOI:
https://doi.org/10.57250/ajpp.v2i1.172Keywords:
Implementasi, Nilai–nilai, KarakterAbstract
Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Subyek dalam penelitian ini adalah kepala sekolah dan guru di TK Idhata. Pengumpulan data dilakukan melalui metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data yang terkumpul dianalisis dengan menggunakan model analisis interaktif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan pendidikan karakter anak usia dini di TK Idhata Latugho ditunjukkan oleh sikap disiplin, jujur, hidup sehat, percaya diri, sikap kreatif, toleransi, rendah hati dan santun, tanggung jawab, adaptif, sikap peduli, sikap mandiri. , sikap ingin tahu, sikap sabar dan sikap estetis. Adapun faktor-faktor yang mendukung dan menghambat proses implementasi pendidikan karakter di TK Idhata Latugho Kabupaten Muna Barat dapat disebabkan oleh faktor orang tua, faktor lingkungan dan faktor siswa itu sendiri.
References
Ardy, N. W. (2014). Psikologi Perkembangan Anak Usia Dini Panduan bagi Orang Tua dan Pendidik PAUD dalam memahami serta Mendidik Anak Usia Dini. Gava Media.
Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Rineka Cipta.
Fathurrohman, P., dkk. (2013). Pengembangan Pendidikan Karakter. Aditama.
Genggong, M. S., & Jaya, A. (2014). Model Pendidikan Karakter Anak Usia Prasekolah Berbasis Metode Dongeng pada Taman Kanak-Kanak di Kota Muna. Jurnal Sosial Budaya. Fakultas Ilmu Budaya Universitas Halu Oleo.
Gunawan, H. (2012). Pendidikan Karakter Konsep dan Implementasi. Alfabeta.
Habibah, S. (2015). Akhlak dan Etika Dalam Islam, Universitas Syiah Kuala, Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Jurnal Pesona Dasar, 1(4).
Hadisi, L. (2016). Efektifitas Pendidikan Karakter Pada Sekolah Anak Usia Dini: Studi PadaTK Islam Terpadu Al-Qalam Kendari. Al-Izzah: Jurnal Hasil-Hasil Penelitian, 11(2), 109-125.
Hardini, A. (2016). Implementasi Pendidikan Karakter Anak Usia Dini (Studi kasus: Kelompok Bermain Pelangi Bangsa Pemalang). Skripsi. Jurusan Pendidikan Luar Sekolah UNNES.
Kemendikbud. (2014). Buku Panduan Pendidik Kurikulum 2013 PAUD Anak Usia 5-6 Tahun. Kemendikbud.
Kemendikbud. (2014). Permendikbud No.103 tahun 2014 tentang Pembelajaran Pada Pendidikan Dasar Dan Pendidikan Menengah. Kemendikbud.
Kemendikbud. (2014). Permendikbud nomor 79 tahun 2014 tentang Muatan Lokal Kurikulum 2013. Kemendikbud.
Kemendikbud. (2014). Permendikbud RI Nomor 137 Tahun 2014 tentang Standar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini. Kemendikbud.
Kemendiknas. (2011). Panduan Pelaksanaan Pendidikan Karakter. Badan Penelitian dan Pengembangan Pusat Kurikulum dan Perbukuan.
Lickona, T. (2012). Mendidik Untuk Membentuk Karakter: Bagaimana Sekolah dapat Memberikan Pendidikan Sikap Hormat dan Bertanggung Jawab. (Penerjemah: Juma Abdu Wamaungo. Bumi Aksara).
Maulia, D. (2019). Penerapan Pendidikan Karakter pada Anak Usia Dini di TK Nur Hidayah Muna. Jurnal Sosial Budaya. Fakultas Ilmu Budaya Universitas Halu Oleo.
Moleong, L. J. (2011). Metodologi Penelitian Kualitatif. PT Remaja Rosdakarya.
Mursid. (2015). Belajar dan Pembelajaran PAUD. Remaja Rosdakarya Offset.
Muslich, M. (2011). Pendidikan Karakter: Menjawab Tantangan Krisis Multidimensional. PT Bumi Aksara.
Najib, M. (2016). Manejemen Strategik Pendidikan Karakter. Yogyakarta: Penerbit Gava Media.
PAUD, D. (2012). Petunjuk Teknis Penyelenggaraan PAUD Berbasis Taman Pendidikan Alquran. Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Nonformal, Dan Informal. Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan.
PAUDNI, D. (2013). NSPK Petunjuk Teknis Pengajuan, penyaluran, dan Pengelolaan Bantuan Pendidikan Karakter Melalui Satuan Pendidikan Nonformal. Jakarta. Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan
Sadiman, dkk. (2012). Media Pendidikan: pengertian, pengembangan dan pemanfaatannya. PT Raja Grafindo Perkasa.
Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan R&D. Alfabeta.
Sujiono, Y. N. (2013). Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini. PT. Indeks.
Tajuddin, N. (2014). Meneropong Perkembangan Anak Usia Dini Perspektif Al- Quran. Herya Media.
Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
Wibowo, A. (2012). Pendidikan karakter: Strategi Membangun Karakter Bangsa Peradaban. Pustaka Pelajar.
Zainal, A. (2011). Pendidikan Karakter Membangun Perilaku Positif Anak Bangsa. Yrama Widya.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Hesti
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.